Tuesday, September 10, 2024
HomeOlahraga5 Pemain yang Berpeluang Tinggalkan Barcelona pada Musim Panas 2024: Jadi Sumber...

5 Pemain yang Berpeluang Tinggalkan Barcelona pada Musim Panas 2024: Jadi Sumber Dana di Tengah Krisis Finansial

Masuknya Frenkie de Jong dalam daftar jual Barcelona bisa dibilang setengah mengejutkan dan setengah tidak. Meski merupakan salah satu sosok penting di klub, pesepak bola asal Belanda sudah hampir dilepas ke Manchester United pada musim panas 2022.

Barcelona kala itu menunjukkan sinyal ingin membiarkan De Jong pergi dengan menerima tawaran 85 juta euro yang diajukan MU. Mereka bahkan menjelaskan bahwa pihaknya memang ingin sang pemain pindah ke Old Trafford, sebelum Frenkie de Jong kekeh memilih bertahan di Camp Nou.

Kini, laporan Football Transfers menyebut klub raksasa Catalan kembali bersedia melepas mantan penggawa incaran Setan Merah. Mereka bahkan diklaim rela memasang harga murah meriah, yakni hanya di kisaran 35 hingga 40 juta euro lantaran tak ingin De Jong terus bertahan di klub sampai kontraknya berakhir pada 2026 mendatang.

Source link

BERITA TERKAIT

berita populer